Apa itu AA Packaging House?

Gambar terkait

Apa itu AA Packaging House?
AA Packaging House adalah Rumah Packaging dan Branding yang berada di kawasan Malang, tepatnya di Jl. Bendungan sigura-gura barat no 23 Karangbesuki, Sukun, Kota Malang, Jawa Timur 65146. Disini menjual berbagai macam kemasan berkualitas dengan harga yang cukup terjangkau. Kemasan yang tersedia seperti Standing Pouch, Gussete, Corrugated, Bag, Sachet, Transparan Can dan masih banyak lagi jenis kemasan lainnya.

  Keuntungan membeli kemasan di AA Packaging adalah :

Kualitas terbaik, karena AA Packaging mengedepankan kualitas dan kuantitas untuk kemasan yang di jual
Harga Terjangkau, karena AA PAckaging menyediakan kemasan kualitas terbaik dengan harga yang cukup terjangkau kantong
Pengiriman Terpercaya, karena AA Packaging bekerja sama dengan banyak jasa pengiriman terpercaya Indonesia

Komentar